Lompat ke isi utama

Berita

Mahasiswa - Mahasiswi Universitas Galuh Melakukan Tugas Kuliah Tentang Observasi Pemilu Di Bawaslu Kota Tasikmalaya

IMG_0060

Jum'at, 02 November 2018.

Kegiatan tersebut dilaksanakan dengan tujuan memberikan pendidikan politik serta untuk mengetahui tugas, wewenang dan tujuan adanya pengawas pemilu, serta pelanggaran pemilu yang sudah ditangani oleh Bawaslu Kota Tasikmalaya.

Tag
PUBLIKASI
Publikasi
Siaran Pers