Lompat ke isi utama

Berita

REKAP PENDAFTAR SKPP NASIONAL TINGKAT DASAR 2021 KOTA TASIKMALAYA

#SahabatBawaslu Kota Tasikmalaya, berikut merupakan rekap pendaftar Sekolah Kader Pengawasan Partisipatif (SKPP) Tahun 2021 di Kota Tasikmalaya. Total keseluruhan pendaftar SKPP Tingkat Dasar Tahun 2021 di Kota Tasikmalaya sebanyak 308 peserta, diantaranya 203 peserta laki-laki dengan persentase 66% dan 105 peserta perempuan dengan persentase 34%.
Sebaran peserta dimasing-masing 10 Kecamatan dapat dilihat pada gambar dibawah ini:

Untuk hasil seleksi daftar peserta SKPP, akan disampaikan di pengumuman selanjutnya.
Terima kasih #SahabatBawaslu Kota Tasikmalaya atas partisipasinya.

Bersama rakyat awasi Pemilu.
Bersama Bawaslu Tegakkan keadilan Pemilu.

Tag
PENGUMUMAN